Thursday 4 June 2009

Bagaimana Penuaan Yang Berhasil ?

TUA merupakan rangkaian perkembangan yang harus dilalui oleh individu, dan setia orang ingin dihari tuanya berhasil. Banyak kasus membuktikan bahwa sebagian oaring menjadi tidak bergairah dan menganggap bahwa hari tua sebagai hilangnya kemampuan-kemampuan yang dimilki. Tentunya annggapan ini harus ditepis. Dihari tua kita juga bisa berhasil,lalu bagaimana penuaan yang berhasil? Didalam Life Span Development dijelaskan, penuaan yang berhasil terjadi ketika orang-orang dewasa lanjut mengikuti died yang sehat, olahraga, pencarian stimulus yang tepat dan memilki relasi serta dukungan sosial yang baik.Lebih jelasnya dalam buku tersebut dikatakan penuaan yang berhasil membutuhkan usaha dan keterampilan pemecahan masalah. Terdapat peningkatan perhatian pada suatu model dari penuaan yang berhasil yang melibatkan 3 faktor yakni pertama seleksi, kedua organisasi dan terahkir kompensasi itru dapat diwujudkan saat kehilangan terjadi. (infojambi.com/Eza/Life Span Development)



0 comments: